Cara Menghitung Regresi Berganda-SPSS
Rabu, 12 Agustus 2020
Tulis Komentar
Cara Menghitung Regresi Berganda dengan SPSS tidaklah sulit, yang perlu diperhatikan hanyalah pemahaman terhadap langkah-langkah melakukan penghitungannya.
Cara Menghitung Regresi Berganda dengan SPSS baru bisa dilaksanakan apabila penelitian yang sedang anda lakukan membahas pengaruh variabel X1, X2 (atau lebih) terhadap variabel Y.
Jika desain penelitian anda jumlah variabelnya sama seperti contoh sebagai berikut:
Maka anda dapat melakukan uji regresi berganda dengan cara melakukan perhitungan dengan SPSS. Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
Menyiapkan data variable X1,X2 dan Y yang telah diperoleh sebelumnya, dalam bahasan ini contohnya sebagai berikut:
Buka Program SPSS di Leptop anda, jika tidak punya download di sini : Download SPSS. Jika sudah terbuka maka tampilannya sebagai berikut:
Cara Menghitung Regresi Berganda dengan SPSS baru bisa dilaksanakan apabila penelitian yang sedang anda lakukan membahas pengaruh variabel X1, X2 (atau lebih) terhadap variabel Y.
Jika desain penelitian anda jumlah variabelnya sama seperti contoh sebagai berikut:
Maka anda dapat melakukan uji regresi berganda dengan cara melakukan perhitungan dengan SPSS. Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:
Menyiapkan data variable X1,X2 dan Y yang telah diperoleh sebelumnya, dalam bahasan ini contohnya sebagai berikut:
Buka Program SPSS di Leptop anda, jika tidak punya download di sini : Download SPSS. Jika sudah terbuka maka tampilannya sebagai berikut:
Klik tombol Variabel View pada bagian kanan samping program SPSS kemudian isi keterangan dalam tiap-tiap tabel yang ada sehingga menjadi seperti ini:
Klik tombol Data View pada bagian kanan samping program SPSS kemudian masukan tiap-tiap nilai variable X1,X2 dan Y pada kolom tabel yang ada sehingga menjadi seperti ini:
Untuk menghitung regresi berganda dengan SPSS, klik Analyze kemudian klik Regresion, kemudian pilih dan klik Linear. JIka sudah dilakukan dengan benar, hasilnya seperti berikut:
Selanjutnya, klik Linear, apabila sudah terbuka masukan data Y ke kolom dependen dan data X1, dan X2 ke kolom independen, kemudian klik “Oke” jika sudah benar hasilnya sebagai berikut:
Hasil pehitungan regresi berganda selepas klik “Oke” jika sudah dilaksanakan dengan benar hasilnya sebagai berikut:
Beberapa hasil penting analisis Regresi Berganda dengan SPSS di atas sebagai berikut:
- Nilai (R) atau Pengaruh X1,X2 Terhadap Y = 0.650 (Lihat dalam tabel Model Summary)
- Nilai (F) hitung sebesar 4.382
- Nilai (T) hitung konsep diri-Prestasi Belajar = -0.189, Minat belajar-Prestasi Belajar=2.943
Jika dalam penelitian kalian hendak mencarai jawaban penelitian sebagai berikut:
- Pengaruh X1 terhadap Y, maka bandingkan nilai t hitung konsep diri-Prestasi Belajar = -0.189 dengan T-tabel. Apabila nilainya lebih besar berarati ada pengaruh yang signifikan. Kalau lebih kecil maka tidak signifikan.
- Pengaruh X2 terhadap Y, maka bandingkan nilai t hitung Minat belajar-Prestasi Belajar=2.943 dengan T-tabel. Apabila nilainya lebih besar berarati ada pengaruh yang signifikan. Kalau lebih kecil maka tidak signifikan.
- Pengaruh X1,X2 terhadap Y , maka bandingkan nilai F hitung ( 4.382) dengan F tabel. Apabila nilainya lebih besar berarati ada pengaruh yang signifikan. Kalau lebih kecil maka tidak signifikan.
Belum ada Komentar untuk "Cara Menghitung Regresi Berganda-SPSS"
Posting Komentar